Kamis, 18 September 2014

Budaya, Makanan dan ciri khas kota Solo

Solo merupakan salah satu pusat pengambangan budaya jawa. Solo masih kental dengan budaya Jawa nya dan salah satu yang menonjol dalam kota adalah pakaian Kebaya-nya.
Kota Solo juga terkenal dengan batiknya,salah satunya Batik Klewer dan Batik Keris.
Solo mendapat julukan The Spirit of Java

Sedangkan beberapa makanan khas Surakarta (Solo) adalah :

1. Serabi












2. Nasi Liwet



 3. Bakso Solo












4. Tahu Kupat

5. Sate buntel

 
6. Tengkleng


Beberapa tarian khas Solo :
1. Srimpi
2. Bedhaya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar